Tajam


Tajam tapi setajam itu kah?
Haruslah dirasakan sendiri
Haruslah disentuh sendiri
Haruslah ada kemauan sendiri

Semuanya kembali ke diri sendiri,
Apakah niat dan tekad memang sudah ada?

Comments

Popular posts from this blog

Impian

Singaraja

Lakukan sendiri